Akhir-akhir ini kayaknya aku lagi sering banget review lipstick. Jangan bosen dulu ya, karena aku mau menebar racun yang super kece made in Japan nih hehe. Face Recipe, merupakan sebuah brand makeup baru yang tersedia di Copia dan banyak sekali ragamnya.
Warnanya cantik-cantik banget, wanita mana pun yang melihatnya pasti bakalan ga tahan untuk nggak beli hahaha. Dan kali ini aku mau review 2 best produk dari Face Recipe, yaitu Lip Color Nursing & Triple Glam Shadow. Yuk kita bahas lebih lengkap satu persatu!
Warnanya cantik-cantik banget, wanita mana pun yang melihatnya pasti bakalan ga tahan untuk nggak beli hahaha. Dan kali ini aku mau review 2 best produk dari Face Recipe, yaitu Lip Color Nursing & Triple Glam Shadow. Yuk kita bahas lebih lengkap satu persatu!
Face Recipe Lip Color Nursing Lipstick
Price: Rp. 115.000,-
Lip Color Nursing by Face Recipe hadir dalam 10 pilihan warna dan diklaim mampu memberikan kelembaban pada bibir dengan high pigmented formulation yang mampu melekat pada bibir sepanjang hari. Lipstick ini juga bisa dikombinasikan dengan lipgloss atau pun warna lipstick lainnya.
Lipstick ini dikemas dalam kemasan berwarna hitam dan matte dalam ukuran 3.5 gram. Lumayan kecil dan kemasannya benar-benar kuat banget. Jadi kalau misal kegencet-gencet di dalem tas kayaknya tetap aman.
Lalu bagaimana dengan warnanya? Cek aja hasil swatchnya langsung di bibir aku, on the pic below!
Lalu bagaimana dengan warnanya? Cek aja hasil swatchnya langsung di bibir aku, on the pic below!
Keren ya warnanya pop out banget! Sekali swatch langsung nempel hihhi. Oh iya lisptick ini juga ada aromanya, mirip seperti bubble gum. Yummy dan sweet banget nyamnyamnyam. Lalu gimana dengan ketahanannya?
Lipstick ini awet banget di bibir aku, bisa tahan hingga 6 jam tanpa retouch sama sekali. Itu pun aku udah makan dan minum juga, tapi warnanya tetep nempel.
Goodnews! Alhamdulillah aku cocok banget pakai lipstick ini dan ga bikin iritasi sama sekali. Jarang-jarang loh aku bisa pakai lipstick tanpa menggunakan lipbalm sebelumnya hehe.
Face Recipe Triple Glam Shadow
Price: Rp. 135.000,-
Namanya juga triple, ya berarti ada 3 warna dalam satu kemasan hehehe. Kalo untuk shadenya tersedia dalam 4 pilihan warna dan yang aku miliki ini merupakan shade number 3.
Warna-warnanya wearable banget untuk daily makeup. We can create any looks from edgy to formal, tinggal di mix and match aja dengan warna eyeshadow lain yang lebih gelap.
Warna-warnanya wearable banget untuk daily makeup. We can create any looks from edgy to formal, tinggal di mix and match aja dengan warna eyeshadow lain yang lebih gelap.
Dikemas dalam kemasan plastik tebal berwarna hitam yang matte dan tersedia kaca kecil dan kuas aplikator kecil di dalam kemasannya.
Easy to blend! Bahkan without eye primer atau eyeshadow base pun warnanya udah pop out dan nempel banget. Ga percaya? Lihat aja gambar di bawah ini:
Tekstur eyeshadow ini lembut dan halus banget, sampai-sampai ga terasa kalau eyeshadownya udah nempel di kulit aku. Ketiga warna dari glam shadow ini shimmery banget, cocok nih kalau mau bikin glamour eye makeup. But you can also keep it simple like this:
Highly pigmented and gives long wearing effect. Tertarik buat icip? Langsung ke store Copia Beauty atau Beaute Recipe aja hihihi.
---------------------------
Riee.. Di lu lipsticknya agak glossy gitu yaa, di gue lebih matte gitu warnanya, tapi emang ketahanannya baguss! XD
ReplyDeletenah iyaaaa, di gue jadi agak glossy. Aneh yaaa bisa beda-beda gitu hahaha. Iya bener banget, awet seharian. Seneng deh hahaha
Deletewarna lipstiknya bagus ya rie..
ReplyDeleteiy mmg daya tahannya lmyan oke :D
ikutan MUC ku yuk, Rie ^^
Valentine Day K-pop Makeup Challenge
Hai Rini thanks for stopping by ya hihihi. Wahada MUC di blog kamu, oke aku ikutan ah hihihi
DeleteLipstiknya bagus .. ^^ Eyeshadownya sedikit powdery ya kelihatannya ..
ReplyDeleteNew post >>> http://www.misskarlina.com/2015/02/the-face-shop-natural-sun-aq-power-long.html
Iya bener, emang agak powdery tapi gampang di blend kok hehe. Cuma kalo ga hati-hati shadownya bisa berceceran di pipi dan agak susah dihapusnya
DeleteRirie cantik, aduuh lippennya naksir bangett akuhh..
ReplyDeleteHahahaaa..
Klo sama ola flamingo itu 11-12 ga warnanya rie?
Siapa tau bisa jdi dupe :D
Hai Manda cantik :*
DeleteBeda Manda, ini warnanya lebih shocking pink dibandingin ole flamingo hehe
kak ririe lipstick nya bgs bgt :3 suka sm eotd nya ^^ anw, salam kenal kak ^^
ReplyDeleteJoin my giveaway! ♡
Hai hai cantik, thanks ya hihihi. Salam kenal juga :*
Deleterieeeee eyemakeupnya kece badai <3
ReplyDeleteSepertinya lipsticknya nice,,,,, hhohohoho
ReplyDeletehttp://sakuralisha.blogspot.com/
Tahukah kamu penggunaan kemasan plastik sangatlah berbahaya. Bukan hanya berbahaya bagi lingkungan saja, untuk tubuhpun sangat berbahaya.
ReplyDeleteMari mulai sekarang biasakan diri untuk menggunakan produk yang ramah lingkungan. Dukung Greenpack sebagai kemasan makanan ramah lingkungan juga aman untuk kesehatan. Kunjungi Greenpack di sini http://www.greenpack.co.id/